Apa Itu Blog? Fungsi Blog
Blog? Apa
itu blog?
Mungkin ada
beberpa dari temen-temen yang masih belum tau tentang blog. Atau sudah sering
mendengar istilah blog, tapi belum terlalu faham.
Tenang,
gak usah hawatir karena saya sekarang akan mencoba menerangkan sedikit tentang blog dan
cara buat akun blogger.
Kita mulai
dari pengertian dan fungsi blog.
Blog adalah
singkatan dari "Web Blog" dimana ini adalah aplikasi web yang memberi tempat dan
ruang untuk seseorang membagikan tulisan, gambar maupun video dengan satu
tujuan tertentu lewat media internet. Kemudian isi/ konten (tulisan, gambar,
Video) blog tersebut bisa ditemukan di mesin pencari/ search enggine seperti
Google ataupun Yahoo dan mesin pencari lainnya.
Topik atau
tema blog bisa di sesuaikan sama minat dan bakat temen-temen. Misal kalo kita
suka bikin puisi bisa tuh dijadiin tema blog, seperti temen mimin nih bikin
blog tentang Puisi Hati (kilik tulisan warna merah okk). Atau Cuma mau curhat-curhatan
juga bisa. Apalagi buat sista yang gak bisa curhat ma temen bisa tuh curhat di
blog, tapi inget ya identitas harus disembunyiin. Biar gak kebongkar rahasianya
ya sist hehhe…
Banyak
penyedia aplikasi Web Blog bertaburan di dunia maya, dan bisa temen-temen akses secara cuma-cuma atau gratis. Ada Blogger,
Wordpress, Tumblr, blog deik dll. Tapi yang banyak penggunanya adalah Blogger dan Wordpress. Tentu
ada kekurangan dan kelebihan dari semua penyedia aplikasi Web Blog ini. Tinggal
kita enaknya pilih yang mana. Syarat buat registrasi/daftarnya gak ribet kok
gan-sist. Kita Cuma musti punya Alamat Seruel atau yang kita kenal e-mail. Bisa
g-mail, yahoo mail, outlook ekperess ataupun lainnya. Tapi kalo mimin saranin buat
yang masih belajar nge-blog mending pake Blogger. Berhubung blogger adalah anak
perusahaan google jadi kalo mau daftar agan sama sista musti punya alamat
G-mail dulu.
Klik disini untuk titorial cara mendfatar akun Gmail lewat HP mudah dan simple.
Klik disini untuk titorial cara mendfatar akun Gmail lewat HP mudah dan simple.
Gimana
cara bikin/daftar akun blog??
Buat tutorial
registrasi akun blog bakalan mimin share di tulisan selanjutnya, okk..!!!
Sekian dulu
ya gan-sist mudah mudahan bisa nambah wawasan agan ama sista.
0 Response to "Apa Itu Blog? Fungsi Blog"
Posting Komentar